
Tom Hiddleston segera memiliki anak pertama dari tunangannya, Zawe Ashton. Keduanya dipertemukan ketika sama-sama membintangi teater Betrayal di West End London pada 2019. Setelah menutupi hubungan selama kurang lebih dua tahun, Hiddleston mengonfirmasi bahwa mereka bertunangan pada Juni 2022.
Itu dia deretan fakta Tom Hiddleston yang segera jadi ayah. Selamat!
Kontributor : Chusnul Chotimah