
8. Thariq dan Fuji pun langsung me-review risol mayo Margo dan jajanan lainnya. Setelah mencoba banyak jajan, termasuk nasi kuning, mereka akhirnya bisa mencicipi risol mayo viral tersebut.

Itulah momen Thariq Halilintar borong jajan buat Fuji hingga rela mengantre sejak subuh. Kamu udah pernah cobain risol Margo, belum?
Kontributor : Chusnul Chotimah