Ivan Gunawan Menangis Saat Jadi Juri di Indonesia's Got Talent, Ada Apa?

Sumarni Suara.Com
Senin, 22 Agustus 2022 | 14:08 WIB
Ivan Gunawan Menangis Saat Jadi Juri di Indonesia's Got Talent, Ada Apa?
Ivan Gunawan (Sumarni/Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aku bisa ngerasain walaupun kalian daritadi bercanda. Kalian pasti bangga dan bahagia," ucap Ivan Gunawan berkaca-kaca.

Video audisi WeHustle sendiri yang diunggah di YouTube Indonesia's Got Talent 2022 sudah ditonton hampir 500 ribu kali.

Seperti diketahui, Indonesia's Got Talent tayang setiap Senin dan Selasa sekira pukul 21.30 WIB di RCTI.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI