Pada saat pandemi Covid-19 yang mengharuskan pemberlakuan pembatasan sosial berkala (PSBB), Angelina Sondakh bahkan semakin sulit menemui putrinya karena kunjungan ditiadakan.
Angelina Sondakh dan putranya, Keanu Massaid pernah tidak bertemu hingga satu tahun lamanya.
Kontributor : Syifa Khoerunnisa