9 Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala, Memukau Bikin Kagum Banyak Orang

Ismail Suara.Com
Rabu, 05 Oktober 2022 | 15:06 WIB
9 Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala, Memukau Bikin Kagum Banyak Orang
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

Suara.com - Kurniati Kamalia atau yang lebih dikenal sebagai Titi Kamal semakin menunjukan kebolehannya berakting di film bergenre horor.

Setelah sebelumnya sukses dengan film Makmum, kini perempuan 40 tahun itu kembali membintangi film horor dengan judul, Jailangkung: Sandekala.

Perempuan yang disapa Tikam itu terlihat hadir di acara gala premier film Jailangkung: Sandekala. Penampilannya pun menarik perhatian dan menyita perhatian.

Seperti apa? Simak potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala berikut ini.

1. Titi Kamal tampil serba hitam dalam gala premier Jailangkung: Sandekala yang digelar pada 22 September 2022. Kalung dan anting yang dikenakan Titi Kamal membuat penampilannya tak terlalu polos.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

2. Dalam Jailangkung: Sandekala, Titi Kamal berperan sebagai Sandra yang seorang istri dan ibu dua anak. Dwi Sasono memerankan suami Sandra yang bernama Adrian, sedangkan Syifa Hadju dan Muzakki Ramdhan menjadi anak mereka.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

3. Keluarga Adrian dan Sandra diceritakan berlibur ke luar kota dalam film  Jailangkung: Sandekala. Namun Kinan yang diperankan Muzakki Ramdhan menghilang saat mereka mengunjungi destinasi wisata danau.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

4. Dalam pencarian Kinan, keluarga Adrian dan Sandra menemukan boneka jailangkung. Apa yang selanjutnya terjadi? Buruan saksikan di bioskop-bioskop kesayangan kamu ya!

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

5. Penampilan serba hitam Titi Kamal saat gala premier "Jailangkung: Sandekala" tentu berhubungan dengan genre horor dalam film yang dibintanginya. Namun penampilan Titi Kamal tetap mewah dan elegan.

Baca Juga: Film Indonesia Terlaris Pekan Ini, Film Horor Jailangkung: Sandekala Masuk Top 15

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

6. Dalam gala premier "Jailangkung: Sandekala", Titi Kamal ditemani Christian Sugiono sang suami tercinta. Christian Sugiono juga tampil serba hitam dengan paduan jas berwarna lebih terang.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

7. Hingga Rabu (5/10/2022), film "Jailangkung: Sandekala" telah disaksikan lebih dari 1 juta penonton. Hal itu menjadikan "Jailangkung: Sandekala" sebagai salah satu film box office di tahun 2022.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

8. Selain suami, gala premiere film yang dibintangi Titi Kamal juga dihadiri sejumlah rekan-rekan artis. Di antaranya Ashanty yang tampil serba pink saat menghadiri gala premiere "Jailangkung: Sandekala".

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

9. Titi Kamal patut berbangga karena film yang dibintanginya lagi-lagi mendulang sukses. Pada 2021 lalu, "Makmum 2" menjadi film pertama yang menembus angka penonton 1 juta setelah hantaman pandemi Covid-19 selama 2 tahun terakhir.

Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)
Potret Titi Kamal di Gala Premier Jailangkung: Sandekala (Instagram/@titi_kamall)

Itu dia sederet potret Titi Kamal di gala premier "Jailangkung: Sandekala" yang kece abis. Potret mana yang jadi gaya Titi Kamal favoritmu?

Kontributor : Neressa Prahastiwi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI