"Kalau ngobrol sama dia itu ada isinya," katanya.
Namun, Ayu Dewi menanggapi hal itu dengan biasa. Sebab, kala itu ia memang sudah menikah dan menjadi ibu-ibu.
Sedangkan, Raffi Ahmad yang belum menikah memang terkenal menyukai sosok wanita dewasa dan keibuan.
"Si Raffi itu kan suka ibu-ibu, kebetulan saya ibu-ibu. Mungkin emang Raffi sukanya sama yang karakternya bisa ngemong, kebetulang saya punya karakter itu. Tapi, saya yakin semua perempuan punya karakter itu," ujar Ayu Dewi.