Beberapa point yang diunggah di Instagram Story Ria Ricis dan buru-buru dihapus itu menyoroti sikap suami yang suka selingkuh hingga diam-diam memberikan uang ke orangtua suami.
Meski hanya sebentar mejeng di Insta Story-nya, postingan itu sudah terlanjur di-screenshot beberapa akun gosip.