Kenalan dengan Stella Ou Yang, Fashion Influencer yang Punya Gaya Unik dan Menginspirasi

Ferry Noviandi Suara.Com
Rabu, 31 Mei 2023 | 01:38 WIB
Kenalan dengan Stella Ou Yang, Fashion Influencer yang Punya Gaya Unik dan Menginspirasi
Gaya Stella Ou Yang [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di samping itu, Stella juga mengakui banyak mendapat keuntungan dan sisi positif dari karier sebagai krator konten. Selain bisa mencoba berbagai produk dan privilege, Stella juga bisa memberika pengalaman positif kepada para followers-nya.

"Di samping itu, aku juga lumayan aktif untuk mengikuti acara seputar fashion, beauty, dan lifestyle. Di sana aku banyak banget ketemu kenalan baru, teman baru, dan bisa banget buat memperluas networking yang pastinya bisa menunjang karier aku juga," tutur Stella Ou Yang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI