Warganet Duga Putri Delina Bikin Status Singgung Nathalie Holscher, Begini Isinya

Rabu, 12 Juli 2023 | 10:15 WIB
Warganet Duga Putri Delina Bikin Status Singgung Nathalie Holscher, Begini Isinya
Putri Delina dan Nathalie Holscher (Instagram/@putridelinaa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ya elah Put, Put, situ aja muslim pakai hijab tapi pacarannya astaghfirullah. Manusia punya dosa masing-masing, cuma ada yang kelihatan ada yang kagak," imbuh akun @naba***.

Hingga kini Nathalie Holscher belum menanggapi cuitan tersebut. Bila ibu satu anak itu menanggapi, diduga keduanya akan kembali berseteru seperti yang sudah terjadi sebelumnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI