Nggak Terima Dibilang Sedot Lemak, Marion Jola Ungkap Cara Badan jadi Langsing

Senin, 26 Februari 2024 | 07:45 WIB
Nggak Terima Dibilang Sedot Lemak, Marion Jola Ungkap Cara Badan jadi Langsing
Marion Jola (Instagram/lalamarionmj)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bukan cuma turun doang, tapi ada prosesnya," kata Marion Jola.

Marion Jola tak menampik, aktivitas tersebut terasa melelahkan. "Karena mencoba untuk mengubah pola hidup. Tapi bukan sedot lemak," kata pelantun Rayu ini.

Potret Terbaru Marion Jola Makin Langsing. (Instagram/lalamarionmj)
Potret Terbaru Marion Jola Makin Langsing. (Instagram/lalamarionmj)

Sebuah hasil pun tidak akan mengkhianati prosesnya. Setelah tujuh bulan berjuang, Marion Jola mengalami penurunan berat badan.

"Dalam 7 bulan berat aku awalnya 61, sekarang 52.berarti itu kurang berapa, 9 kg," kata Marion Jola.

Atas pencapaian ini pun, Marion Jola membuat video selebrasi di Instagram, di mana unggahan tersebut membuat orang-orang terkejut dengan perubahan bentuk tubuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI