Detik-Detik Keluarga Restui Nikah dengan Rizky Febian Secara Islam, Mahalini Senyum Semringah

Senin, 06 Mei 2024 | 11:59 WIB
Detik-Detik Keluarga Restui Nikah dengan Rizky Febian Secara Islam, Mahalini Senyum Semringah
Potret Mahalini Jalani Adat Mepamit (Instagram/@axioo)

Setelah menyelesaikan prosesi tersebut, Sule pun menjelaskan bahwa pihak keluarga Mahalini telah menyerahkan anaknya kepada pihak Rizky Febian.

Artinya, keluarga telah memberikan restu kepada Mahalini Raharja untuk menikah dan mengikuti keyakinan Rizky Febian yang beragama Islam.

Selanjutnya, Mahalini dan Rizky Febian akan melangsungkan akad nikah secara Islam di Jakarta pada 10 Mei 2024 nanti.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI