Dikonfirmasi Pacaran, Kim Woo Seok dan Kang Na Eon Cinlok Saat Syuting Social Savvy Class 101

Sumarni Suara.Com
Senin, 28 Oktober 2024 | 08:00 WIB
Dikonfirmasi Pacaran, Kim Woo Seok dan Kang Na Eon Cinlok Saat Syuting Social Savvy Class 101
Kim Woo Seok dan Kang Na Eon [Soompi]

Suara.com - Aktor sekaligus penyanyi asal Korea Selatan, Kim Woo Seok sempat gencar dikabarkan berpacaran dengan lawan mainnya, Kang Na Eon.

Menanggapi itu, BLITZWAY STUDIOS selaku agensi Kim Woo Seok pun buka suara.

Perihal ini, BLITZWAY STUDIOS membenarkan bahwa Kim Woo Seok terlibat cinta lokasi dengan Kang Na Eon.

Keduanya memang sama-sama membintangi web drama berjudul, Social Savvy Class 101.

"Kami telah mengonfirmasi bahwa Kim Woo Seok dan Kang Na Eon dengan hati-hati mengembangkan hubungan romantis setelah menyelesaikan syuting bersama," katanya sebagaimana melansir dari Soompi pada Minggu (27/10/2024).

Sang agensi berharap hubungan Kim Woo Seok dan Kang Na Eon bisa mendapat respons positif dari para netizen.

"Kami akan berterima kasih jika Anda bisa mengawasi mereka dengan pandangan hangat," jelas BLITZWAY STUDIOS.

Seiring dengan konfirmasi ini, para netizen pun bereaksi.

Mengingat drama Social Savvy Class 101 baru akan tayang pada 10 November mendatang.

Baca Juga: K-drama The Forbidden Marriage Berakhir, Ini Adegan Favorit Pilihan Pemain

"Mereka pasangan yang lucu OMG," tutur salah satu netizen.

"Selamat untuk keduanya dan harapan terbaik untuk masa depan," timpal lainnya.

"Ya ampun! aku sangat bahagia untuk mereka! mereka terlihat sangat lucu bersama-sama," sahut lainnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI