Namun, perceraian mereka dilakukan secara baik-baik dan keduanya masih berhubungan baik sebagai orangtua untuk anak-anaknya.
11. Ari Lasso dan Vita Dessy

Ari Lasso dan Vita Dessy juga salah satu pasangan artis yang mengejutkan publik melalui kabar perceraiannya pada Oktober 2024 lalu.
Sebab, keduanya sudah berumah tangga selama 25 tahun dan Vita Dessy juga selalu ada untuk Ari Lasso selama jatuh sakit.
12. Baim Wong dan Paula Verhoeven

Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven yang masih dalam proses juga salah satu yang menjadi sorotan tahun 2024 ini.
Karena, Baim Wong mengungkapkan perpisahan mereka disebabkan oleh istrinya yang selingkuh. Sedangkan, Paula Verhoeven juga merasa dibatasi dalam bertemu anak di tengah proses perceraian mereka.
13. Asri Welas dan Galiech Ridha Rahardja

Selain Baim Wong dan Paula Verhoeven, rumah tangga Asri Welas dan Galiech Ridha juga sedang berada di ujung tanduk.
Baca Juga: Gelar Mentereng Gus Arifin, Pendakwah yang Semprot Gus Iqdam dan Gus Miftah
Sebab, Asri Welas telah menggugat cerai suaminya pada November 2024 ini karena merasa kesepian sejak 5 tahun terakhir.