Namun, aksi Sandra Dewi menghapus foto Harvey Moeis rupanya menimbulkan kecurigaan di benak warganet, seperti yang terlihat dalam kolom komentar akun @tante.rempong.official.
"Mungkin biar hartanya tidak ikut disita," duga seorang warganet.
"Kayaknya drama menyelamatkan harta," imbuh warganet yang lain.
"Biar nggak disangkutpautkan. Bisa aja nanti pura-pura cerai juga biar lepas dari kasus," duriga warganet lainnya.