Sebagaimana diketahui, Luna Maya dan Maxime Bouttier menggelar acara pernikahan pada Rabu, 7 Mei 2025 kemarin. Akad nikah digelar sore hari sementara resepsi pada malam hari.
Acara tersebut digelar secara intim dan dihadiri keluarga serta para sahabat kedua mempelai.