Sosok Putri Angelina, Istri Raymond Manthey Sekarang yang Kasih 2 Anak

Yohanes Endra Suara.Com
Rabu, 30 Juli 2025 | 18:18 WIB
Sosok Putri Angelina, Istri Raymond Manthey Sekarang yang Kasih 2 Anak
Sosok Putri Angelina Istri Raymond Manthey Sekarang (TikTok/@putri_angelina1820f)

Suara.com - Raymond Manthey mantan suami Yuni Shara tengah memperjuangkan warisan yang menurutnya direbut oleh sang kakak ipar.

Status Raymond Manthey sebagai mantan suami Yuni Shara membuatnya cepat mendapatkan perhatian di TikTok.

Melalui TikTok @raymondmanthey, Raymond Manthey kerap membagikan momennya bareng dua anaknya.

Anak Raymond Manthey diungkap masing-masing baru berusia enam tahun dan empat tahun.

Namun Raymond Manthey belum menunjukkan sosok sang istri di TikTok-nya hingga Rabu, 30 Juli 2025.

Pencarian 'istri Raymond Manthey' di TikTok mengungkap pemilik akun @putri_angelina1820f sebagai jawabannya.

Yuk ketahui lebih jauh mengenai sosok Putri Angelina istri Raymond Manthey melalui ulasan berikut ini.

Sosok Putri Angelina Istri Raymond Manthey

Spsok Putri Angelina
Spsok Putri Angelina

Beda dengan Raymond Manthey, Putri Angelina menyematkan potret mereka bersama di akun TikTok @putri_angelina1820f.

Baca Juga: Misteri Kematian Diplomat, Antara Bunuh Diri Terlakban dan Petunjuk Aneh Kondom-Pelumas

Raymond Manthey sebenarnya sempat membahasnya ketika dipancing netizen meski tak pernah menampilkan sosok istri di TikTok.

Semua berawal dari pengakuan Raymond Manthey punya 11 anak sehingga membuatnya disamakan dengan Gen Halilintar.

Namun Raymond Manthey merasa tidak sama. Sebab 11 anak diperoleh Raymond dari 8 'biang' (istri) yang berbeda.

Putri Angelina lantas dikasihani lantaran Raymond Manthey menyebutnya sebagai 'biang'.

Padahal Putri Angelina sama sekali tidak tersinggung. Putri juga yang merekam video Raymond Manthey menjawab pertanyaan netizen.

Putri Angelina selanjutnya menjawab alasannya mau menikah dengan Raymond Manthey yang sudah tua dan punya delapan mantan istri.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI