Nasi Masuk Telinga, Idol KPOP Harus Dilarikan ke Rumah Sakit

Senin, 01 April 2019 | 07:55 WIB
Nasi Masuk Telinga, Idol KPOP Harus Dilarikan ke Rumah Sakit
Yoon Bomi dari group idol KPOP Apink dilarikan ke rumah sakit gara-gara nasi. (Dok. Instagram)

Suara.com - Nasi Masuk Telinga, Idol KPOP Harus Dilarikan ke Rumah Sakit

Yoon Bomi, aktris dan juga idol KPOP yang tergabung dalam girl group Apink, harus dilarikan ke rumah sakit gara-gara nasi. Kok bisa?

Perempuan yang akrab disapa Bomi ini baru saja mengungkapkan kisahnya saat harus dilarikan ke rumah sakit karena nasi.

Hal tersebut ia ceritakan saat konferensi pers drama terbarunya.

"Saat mengambil gambar untuk adegan semangkuk nasi tumpah di atas kepalaku, beberapa butir nasi malah masuk ke telingaku," kata Bomi seperti dikutip Guideku dari Koreaboo.

Walaupun terdengar sepele, tapi Bomi mengatakan bahwa insiden tersebut membuatnya harus dibawa ke UGD.

Insiden butir-butir nasi masuk telinga ini juga membuat Bomi menangis kesakitan.

Kasus benda asing yang masuk ke telinga bukan hal aneh. Bukan cuma nasi, serangga seperti laba-laba, lalat, hingga kecoak bisa masuk ke dalam telinga dan menyebabkan nyeri.

Dalam tahap lanjut, adanya benda asing di telinga juga bisa merusak pendengaran, bahkan menyebabkan infeksi.

Baca Juga: Waduh, Baju Oranye Bikin Idol Kpop Ini Dibilang Mirip Tahanan KPK

Sebagai informasi, Bomi akan turut bermain di drama berjudul Farming Academy. Bomi akan berperan menjadi anak petani yang mempunyai mimpi menjadi artis terkenal.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI