Zoom Saat Work From Home Bikin Lelah? Simak 3 Cara Mengatasinya Berikut Ini

Sabtu, 04 September 2021 | 11:56 WIB
Zoom Saat Work From Home Bikin Lelah? Simak 3 Cara Mengatasinya Berikut Ini
Ilustrasi work from home. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, kerja jarak jauh telah mengaburkan batas antara pribadi dan profesional.

Jadi, melakukan aktivitas seperti mendengarkan musik, bermeditasi, berolahraga, atau membaca buku, ini akan membantu mengurangi tingkat stres dan menghindari kelelahan.

3. Menetapkan aturan

Memiliki beberapa aturan dasar dapat membantu Anda untuk menetapkan batasan.

Aturan ini dapat mencakup panduan untuk mengaktifkan webcam, dan opsi untuk mengatakan tidak pada saat rapat yang tidak memerlukan kehadiran Anda.

Selain itu, aturan penting lainnya adalah dengan menetapkan agenda rapat yang sudah ditentukan sebelumnya.

Sehingga, ini tidak mengganggu waktu Anda selama jam makan siang dan istirahat Anda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI