Perempuan Perlu Tahu, 5 Cara Cegah Osteoporis dan Patah Tulang Setelah Menopause

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Selasa, 07 Mei 2024 | 14:49 WIB
Perempuan Perlu Tahu, 5 Cara Cegah Osteoporis dan Patah Tulang Setelah Menopause
Ilustrasi Tulang Kuat tanpa osteoporosis. (shutterstock)

Saat ini di Indonesia sudah tersedia Binosto obat untuk mengobati osteoporosis pascamenopause, hasil kerja sama EffRx Pharmaceuticals dan Pyridam Farma. Binosto memiliki efek samping gastrointestinal bagian atas yang lebih rendah dan tingkat kepatuhan yang lebih tinggi dibandingkan dengan tablet alendronate biasa.

Lorenzo Bosisio, CEO EffRx, mengatakan bahwa kemitraan dengan Pyridam Farma akan membantu memperluas distribusi Binosto di Indonesia. Pyridam Farma, dengan posisinya yang kuat di pasar Indonesia, menjadi mitra pilihan bagi EffRx untuk membantu pasien di Indonesia hidup lebih sehat.

dr. Widjanarko Brotosaputro, Direktur Pyridam Farma, menyambut baik kolaborasi dengan EffRx Pharmaceuticals karena ini akan meningkatkan akses layanan kesehatan bagi pasien osteoporosis di Indonesia. Menurutnya, Binosto adalah tablet alendronat effervescent 70 mg pertama dan satu-satunya dengan larutan penyangga untuk mengobati osteoporosis dan tulang pascamenopause, serta meningkatkan massa tulang pada pria.

"Kami percaya kolaborasi ini mempunyai potensi untuk secara signifikan meningkatkan akses layanan kesehatan bagi pasien osteoporosis dan memberikan solusi inovatif pada sistem layanan kesehatan nasional. Bersama-sama kami berkomitmen untuk mendorong perubahan positif dan meningkatkan kesehatan pasien di Indonesia," terangnya dalam keterangan yang diterima Suara.com.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI