Edan! Ini 4 Hewan Peliharaan Termahal di Dunia

Ade Indra Kusuma Suara.Com
Kamis, 09 Agustus 2018 | 16:15 WIB
Edan! Ini 4 Hewan Peliharaan Termahal di Dunia
Binatang-Binatang Termahal [Youtube]

Suara.com - Di dunia ini pastinya memiliki sejumlah hewan yang beraneka ragam. Mulai dari hewan peliharaan yang biasa ditemui hingga hewan unik dan jarang dikenal. Kita semua tahu bahwa hewan mungkin tidak ternilai dan tidak memberikan keuntungan apapun, namun hal itu berbeda bagi pencinta hewan peliharaan. 

Bagi pencinta hewan peliharaan, tentu mereka tak segan-segan untuk menghabiskan banyak uang hanya untuk memiliki hewan yang diinginkannya.

Lalu, apa saja hewan peliharaan termahal di dunia? Dilansir dari Wonderlist, berikut 5 binatang peliharaan termahal di dunia. 


Stag Beetle

Serangga Termahal [Youtube]
Serangga Termahal [Youtube]

Meskipun termasuk salah satu hewan peliharaan yang besar, tapi harganya bikin geleng-geleng kepala untuk harga seekor serangga. Bayangkan saja, satu ekor stag beetle ini harganya bisa mencapai Rp 1,2 miliar.

Alberta Dairy Cow

Sapi Termahal [Youtube]
Sapi Termahal [Youtube]

Sebuah peternakan sapi di daerah Toronto pernah menjual seekor sapi ini seharga sekitar Rp 16 miliar pada tahun 2006.

Tibetan Mastiff

Anjing Termahal [Youtube]
Anjing Termahal [Youtube]

Nah kali ini ada salah satu hewan peliharaan sejuta umat yang ada di dunia, anjing. Tapi harga hewan yang satu ini tak  seperti anak anjing ras lokal yang biasanya dijual 100 ribuan. Tibetan Mastiff mendapat predikat anjing termahal di dunia karena beberapa tahun lalu, seekor anakannya dibeli oleh seorang pengusaha di China seharga Rp 24 miliar.

Throughbred Horse

Kuda Termahal [Youtube]
Kuda Termahal [Youtube]

Ras kuda ini terkenal karena kemampuannya untuk balapan jarak menengah. Dikembangkan pada abad ke-17, Thoroughbreds adalah kombinasi dari garis keturunan Turki, dan Arab menjadikannya salah satu kuda paling populer di dunia saat ini.

Eits, tapi kalo Anda memang berminat dengan kuda ini, siapkan dulu dana sekira Rp 222 miliar. [Dian Hapsari]

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI