Tak Semudah Bayangan, Ada Tantangan Berat Tinggal Bersama 3 Zodiak Ini

Rabu, 30 Oktober 2019 | 14:21 WIB
Tak Semudah Bayangan, Ada Tantangan Berat Tinggal Bersama 3 Zodiak Ini
Ilustrasi ngobrol. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi makan bersama di sebuah restoran. (Pixabay/Free Photos)
Ilustrasi makan bersama teman. (Pixabay/Free Photos)

Walau jarang di rumah, kabar baiknya zodiak ini senang mendengarkan cerita dan masalahmu. Sagitarius juga akan dengan senang hati membantu menyelesaikan masalah kamu, lho. Namun, dia harus menyelesaikan masalahnya dulu, baru dia akan membantumu.

3. Aquarius

Tinggal satu atap dengan zodiak ini tidak ada bedanya dengan tinggal sendiri. Walau satu atap, mereka tidak akan pernah mencampuri urusanmu. Kalau bisa, mereka berharap kamu tidak meminta bantuannya sama sekali.

Ilustrasi teman. (Unsplash/Helena Lopes)
Ilustrasi teman. (Unsplash/Helena Lopes)

Zodiak ini juga berharap kamu tidak mengomentari dan mencampuri urusan hidupnya. Jadi misalnya Aquarius pulang pagi dan tidak memberitahumu, jangan kaget. Meski kalian sudah membuat peraturan untuk tinggal bersama, kemungkinan besar zodiak ini tidak akan mematuhinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI