Punya Rumah Mungil? 7 Trik Ini Bisa Bikin Ruangan Terasa Lebih Luas Lho!

Rabu, 07 Oktober 2020 | 13:55 WIB
Punya Rumah Mungil? 7 Trik Ini Bisa Bikin Ruangan Terasa Lebih Luas Lho!
ilustrasi desain interior [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Produk furnitur PT Boston Furnitures Industries, Tbk. [https://www.boston-industries.com]
Ilustrasi. [https://www.boston-industries.com]

Meski ruangan kecil, tapi Anda harus berikan akses kemudahan berjalan sehingga nyaman beraktivitas di dalam ruangan. Maka menggunakan furnitur bulat yang akan membuat Anda nyaman bergerak, terlebih lutut dan tulang Anda akan aman dari benturan, begitu juga dengan keberadaan anak, risiko terluka menjadi rendah.

5. Gunakan warna yang tepat

Ilustrasi cat rumah. (Element/Envato)
Ilustrasi cat rumah. (Element/Envato)

Untuk ruangan kecil, ahli dekorasi akan menyarankan menggunakan cat dengan warna lembut dan terang, agar fokus Anda ke hal-hal yang menarik, seperti pemandangan di dalam ruangan untuk mengurangi suasana dalam ruangan yang terasa pengap. Penggunaan warna gelap hanya membuat ruangan cenderung lebih gelap dan membuat ruangan semakin kecil.

6. Gunakan sedikit pajangan

Ilustrasi desain ruang atau desain interior. (Shutterstock)
Ilustrasi desain ruang atau desain interior. (Shutterstock)

Jika Anda punya rumah yang kecil, ingat untuk tidak memenuhi dinding dengan pajangan atau pernak pernik, pilih saja beberapa satu atau dua pajangan. Tapi jika tetap ingin memajang semuanya, Anda bisa mengganti pajangan sesekali, ini membuat sensasi rumah Anda seperti baru direnovasi.

7. Temukan desain serbaguna

Ruang keluarga inspirasi kombinasi warna Dulux. (Dok Dulux)
Ruang keluarga. (Dok Dulux)

Alih-alih membeli banyak furnitur, maka cobalah untuk memiliki perabot yang multifungsi, seperti meja sekaligus bisa digunakan untuk kursi. Misalnya tempat tidur yang berfungsi sekaligus sebagai sofa sewaktu-waktu, inspirasi ini bisa Anda coba cari di banyak situs seperti pinterest dan houzz.com.

Gimana, mudah bukan?

Baca Juga: Seni Mural Sebagai Pendukung Interior Ruangan di Kafe dan Resto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI