Curi Atensi, Ini Deretan Outfit Warna Monokrom di Pelantikan Biden-Harris

Kamis, 21 Januari 2021 | 17:24 WIB
Curi Atensi, Ini Deretan Outfit Warna Monokrom di Pelantikan Biden-Harris
Ibu Negara Jill Biden, Presiden AS Joe Biden, , AS. Wakil Presiden Kamala Harris bersama suaminya Douglas Emhoff berfoto bersama di tangga timur Capitol AS saat menyaksikan pasukan berbaris di Washington, DC pada 20 Januari 2021. [Foto/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Deretan Gaya Busana Monokrom di Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden AS (twitter.com/_matineeidle)
Deretan Gaya Busana Monokrom di Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden AS (twitter.com/_matineeidle)

Tak mau kalah, Michelle Obama juga hadir dengan setelan warna marun lengkap dengan coat senada. Mantan Ibu Negara ini juga turut mencuri perhatian.

Michelle Obama memakai setelan turtleneck dan celana panjang dengan potongan lebar. Outfit itu lantas dilengkapi dengan sabuk emas dan sarung tangan hitam.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI