Berbagi Kebahagiaan, Wanita Ini Ajak ART Makan di Restoran Cepat Saji

Jum'at, 19 Maret 2021 | 08:31 WIB
Berbagi Kebahagiaan, Wanita Ini Ajak ART Makan di Restoran Cepat Saji
Ilustrasi gerai KFC (unsplash @flub)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Makasih ya Mbak, udah bikin ART-nya seneng. Semoga makin banyak rezekinya," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya juga turut berkomentar. "Itu si Mbak abis pulang dari KFC bisa tahu resepnya tuh," ujar warganet ini.

"Jadi kangen mbakku yang dulu. Tapi sekarang udah meninggal, sedih banget," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Jumat (19/3/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 100 ribu kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI