Warganet lainnya juga turut berkomentar. "Kaget banget kacanya sebesar itu," ujar warganet ini.
"Untung nggak kamu makan. Meski kamu omnivora, kalo itu kamu makan udah beda alam kita," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (7/4/2021), video ini setidaknya sudah ditonton sebanyak lebih dari 300 ribu kali di TikTok.