Warganet lain ikut berkomentar. "Astaga maaf ya, Kak. Maaf banget, aku kirain itu curut goreng," ujar warganet ini.
"Ngakak banget hahahaha warnanya kok cokelat begitu ya? Nggak apa-apa, dicoba lagi selanjutnya siapa tahu bentuknya jadi lebih normal," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Sabtu (24/7/2021), cuitan ini sudah disukai lebih dari 3 ribu akun Twitter.