5 Resep Bubur Khas Nusantara: Bubur Sambas Hingga Bubur Jagung

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 12 Agustus 2021 | 21:11 WIB
5 Resep Bubur Khas Nusantara: Bubur Sambas Hingga Bubur Jagung
Ilustrasi resep bubur. (PIxabya/fadhilasqar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Bubur pedas, Bubbor paddas Pa' Ngah, kuliner hits Pontianak. (Suara.com/Eko Susanto)
Bubur pedas, Bubbor paddas Pa' Ngah, kuliner hits Pontianak. (Suara.com/Eko Susanto)

Bubur pedas khas sambas, kuliner yang tak boleh dilewatkan saat berkunjung ke Kalimantan Barat. Bubur pedas patut dicoba para pelancong.

Sesuai namanya, bubur pedas adalah makanan khas dari Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat. Masyarakat setempat menyebutnya sebagai bubbor paddas.

Baca selengkapnya

3. Resep Bubur Sagu Mutiara, Manis dan Nikmat Untuk Berbuka Puasa

Bubur Sagu Mutiara  (Dok: Instagram/mariaulfah1357)
Bubur Sagu Mutiara (Dok: Instagram/mariaulfah1357)

Sagu mutiara yang memiliki tekstir lembut dan kenyak bisa menjadi sajian nikmat untuk berbuka lho. Dimasak dengan santan dan gula pasir, rasanya yang manis dan creamy pasti disukai banyak orang. 

Cara membuatnya pun cukup mudah dan praktis. Untuk itu, kamu bisa mencontek resep berikut ini, seperti yang Suara.com kutip dari akun Instagram @mariaulfah1357.

Baca selengkapnya

4. Gurih dan Manis, Ini Resep Bubur Jagung Gula Merah yang Nikmat

Resep bubur jagung (Elements Envato)
Resep bubur jagung (Elements Envato)

Bubur jagung bisa menjadi pilihan menu sarapan atau camilan yang akan disukai oleh anggota keluarga. Hidangan satu ini memiliki cita rasa yang unik, gurih dan manis, dijamin bakal bikin kamu ketagihan.

Baca Juga: Cara membuat dan Resep Seblak Super Mudah, Dijamin Seenak Buatan Pedagang

Untuk membuatnya, ikuti resep membuat bubur jagung gula merah ini yuk, yang Suara.com kutip dari akun Instagram @fika_ummurafkanz.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI