Viral Video Masak Ceker Berukuran Fantastis, Warganet Kaget: Ini mah Ceker Dinosaurus

Rabu, 08 September 2021 | 16:35 WIB
Viral Video Masak Ceker Berukuran Fantastis, Warganet Kaget: Ini mah Ceker Dinosaurus
Ilustrasi ceker ayam. (Suara.com/Angga Boedhijanto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "Ini tuh ceker burung unta makanya bisa gede banget gitu," ujar warganet ini.

"Gue pecinta ceker, tapi kalau ceker dinosaurus begini, gue mundur deh," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Rabu (8/9/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 3 juta kali di TikTok.

Untuk melihat video selengkapnya klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI