- Siapkan 50 gramdaging ayam yang dihaluskan.
- 1 sendok makan minyak ikan dan 1 sdm labu kuning potong.
- Siapkan 1 butir telur dan 20 grm tepung terigu.
- Kamu campurkan labu kuning dengan telur. Selanjutnya masukkan daging dan campurkan semua bahan-bahan seperti minyak dan tepung terigu hingga rata. Bentuk adonan hingga jadi bulatan.
- Kamu harus memanggang adonan bulatan tersebut dengan suhu 350 derajat selama 9-12 menit di oven.
- Biarkan hingga dingin, lalu berikan kepada kucing.
Sehat dan Murah Meriah, Ini 3 Cara Membuat Makanan Kucing Sendiri di Rumah
Arendya Nariswari Suara.Com
Kamis, 06 Januari 2022 | 19:29 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
TPA Jatiwaringin Kritis, Tersisa 6 Hektar dari 31 Hektar Lahan
29 April 2025 | 18:34 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Lifestyle | 16:44 WIB
Lifestyle | 16:40 WIB
Lifestyle | 16:18 WIB
Lifestyle | 15:56 WIB
Lifestyle | 15:17 WIB
Lifestyle | 15:04 WIB
Lifestyle | 15:03 WIB
Lifestyle | 14:48 WIB
Lifestyle | 14:29 WIB