Viral Wanita Santai Makan Bersama Jerapah, Ternyata di Sini Lokasinya

Jum'at, 07 Januari 2022 | 13:19 WIB
Viral Wanita Santai Makan Bersama Jerapah, Ternyata di Sini Lokasinya
Ilustrasi jerapah (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ya ampun mbaknya santai banget ngasih makan jerapah. Aku trauma dengan jerapah tapi tetap suka lihatin mereka dari jauh," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Jumat (7/1/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 600 ribu kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI