Cantiknya Andina Julie Pakai Mini Dress Motif Bunga-bunga, Warganet Malah Salfok dengan Ivan Gunawan

Senin, 04 Juli 2022 | 15:37 WIB
Cantiknya Andina Julie Pakai Mini Dress Motif Bunga-bunga, Warganet Malah Salfok dengan Ivan Gunawan
Andina Julie [instagram]

Suara.com - Andina Julie merupakan Miss Grand Indonesia 2022 yang telah dinobatkan oleh Ivan Gunawan. Sebagai seorang Miss Grand gaya busana Andina kerap kali menjadi sorotan.

Salah satunya ketika dirinya tengah terlihat bersantai di sebuah restaurant. Andina Julie tampak cantik dengan gaya busananya yang sederhana.

Melalui unggahan terbaru di Instagram pribadinya, Andina tampak membagikan potret cantik dirinya dalam balutan dress motif bunga. Jangan ditanya lagi, meski terlihat sederhana dirinya selalu saja berhasil membuat terpukau mata yang memandang.

Foto: Cantiknya Andina Julie Pakai Mini Dress Motif Bunga-bunga, Warganet Malah Salfok dengan Ivan Gunawan (instagram/andina_julie)
Foto: Cantiknya Andina Julie Pakai Mini Dress Motif Bunga-bunga, Warganet Malah Salfok dengan Ivan Gunawan (instagram/andina_julie)

"Diberkati tak terkira," tulis Andina Julie dalam bahasa Inggris di Instagram.

Dalam potret itu, dirinya tampil cantik mengenakan dress mini motif bunga-bunga. Dress tersebut terlihat luwes saat ia pakai serta menampilkan kaki jenjangnya. Andina Julie juga tampak mencocokkan dress mininya dengan sandal silver berhak.

Gaya rambut yang digerai dengan model smooth wave semakin membuat Andina Julie terlihat anggun dan menawan. Sebagai Miss Grand Indonesia sudah tak jadi hal yang mengherankan jika dirinya sangat lihai dalam berpose.

Unggahan potret tersebut tentu saja langsung diserbu komentar warganet. Tak sedikit juga yang memuji kecantikan seorang Andina Julie.

"Cantik banget, berasa lihat malaikat," komentar seorang warganet.

"Ratuku, busananya nggak pernah gagal," ujar warganet lain.

Baca Juga: Luna Maya Pamer Potret Pakai Cardigan Crop saat Liburan di Paris, Gayanya seperti Solar MAMAMOO

Ada juga warganet yang malah salah fokus karena melihat ada Ivan Gunawa di pojok foto yang tengah duduk.

"Salah fokus sama Kak Igun, tolong dikondisikan ya Kak Igun," kata warganet tersebut.

"Aduh nie, kalau mau foto bilang dong. Sampe ada aku yang mukanya nggak siap," kata Ivan Gunawan yang juga ikut berkomentar pada unggahan tersebut.

Sementara itu, hingga Senin (4/7/2022) unggahan potret itu telah disukai sekitar 5,4 ribu akun.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI