Hal ini juga yang diterapkan Yusril saat mengarahkan para aktor dan aktrisnya saat berperan dalam Teater Under the Volcano, latihan atraksi, latihan bela diri pencak silat, dan sebagainya.
"Inilah sebabnya kenapa panggung teater itu, membuat penonton lebih bisa mencium bau keringat aktornya," tutup Yusril.