Menghubungkan Wisatawan dan Pebisnis: Terbang Semakin Praktis, Mudah Serta Aman Melalui Aplikasi Check-in Lion Air

Arendya Nariswari Suara.Com
Minggu, 18 September 2022 | 12:50 WIB
Menghubungkan Wisatawan dan Pebisnis: Terbang Semakin Praktis, Mudah Serta Aman Melalui Aplikasi Check-in Lion Air
Pesawat Lion Air. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

7. PASSENGER, nama tamu yang akan berangkat (format: nama belakang, nama depan), harus sesuai dengan Identitas valid/ resmi seperti KTP, passport

Contoh: Prihantoro, Mr Danang Mandala

8.  SEAT, menunjukkan nomor kursi yang akan digunakan pada penerbangan

9. CARRY ON BAGGAGE, menunjukkan batas maksimal ukuran dan berat barang bawaan yang diperbolehkan untuk dibawa ke kabin pesawat, yaitu 7kg

10.  CHECK-IN BAGGAGE, menunjukkan jumlah batasan gratis bagasi tercatat yang harus dilaporkan ke petugas, tamu kelas bisnis 30kg dan tamu kelas ekonomi 20kg

Corporate Communications Strategic of Lion Air Group, Danang Mandala Prihantoro mengungkapkan, bahwa  Mobile Apps dirancang tampilan interface yang lebih segar (fresh) dan mudah digunakan (user-friendly), bagian dari upaya dalam meningkatkan kualitas layanan kepada setiap tamu, khususnya dengan memberikan kemudahan dan kenyamanan lebih ketika mengakses informasi layanan dan rencana penerbangan dalam satu genggaman dan tepat waktu “mobile & realtime”.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI