Suara.com - Musisi Ahmad Dhani belum lama ini mengungkapkan tidak pernah mengalami hal yang membuatnya merasa stres. Di sisi lain, ia sempat mengalami stres hebat saat tidak bisa berhubungan intim ketika di penjara. Kondisi tersebut yang membuatnya merasa stres karena hasratnya tidak tersampaikan. Lalu, seberapa besar dampak puasa seks?
Putri Candrawathi diduga kesal oleh jaksa penuntut umum lantaran disebut telah tua dan tidak lagi menarik. Hal itu bermula saat jaksa membacakan dakwaan saat sidang lanjutan pembunuhan terhadap Brigadir Yosua (J) pada Kamis, (1/11) lalu. Jaksa menanggapi pernyataan Brigadir J dihabisi karena diduga melakukan upaya pelecehan seksual kepada istri Irjen Ferdy Sambo tersebut.
1. Ahmad Dhani Stres Kalau Nggak Bisa Begituan, Memang Dampak Puasa Seks Sebesar Itu?
![Ahmad Dhani dan Mulan Jameela [Instagram/mulanjameela1]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/12/30/90649-ahmad-dhani-dan-mulan-jameela-instagrammulanjameela1.jpg)
Musisi Ahmad Dhani belum lama ini mengungkapkan tidak pernah mengalami hal yang membuatnya merasa stres. Padahal, seperti diketahui Ahmad Dhani kerap kali mengalami berbagai masalah, dari perceraian hingga pernah mendekam di penjara.
Namun, berbagai hal itu tidak membuat Ahmad Dhanis stres berlebihan. Di sisi lain, ia sempat mengalami stres hebat saat tidak bisa berhubungan intim ketika di penjara. Kondisi tersebut yang membuatnya merasa stres karena hasratnya tidak tersampaikan. Lalu, seberapa besar dampak puasa seks?
2. Putri Candrawathi Geram Dibilang Tua dan Tak Menarik, Begini Lho Sist Cara Tetap Awet Muda Alami
![Terdakwa kasus pembunuhan Brigadir J, Putri Candrawathi saat menjalani sidang lanjutan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/10/26/65036-putri-candrawathi-sidang-putri-candrawathi-ferdy-sambo-cs.jpg)
Putri Candrawathi diduga kesal oleh jaksa penuntut umum lantaran disebut telah tua dan tidak lagi menarik. Hal itu bermula saat jaksa membacakan dakwaan saat sidang lanjutan pembunuhan terhadap Brigadir Yosua (J) pada Kamis, (1/11) lalu.
Jaksa menanggapi pernyataan Brigadir J dihabisi karena diduga melakukan upaya pelecehan seksual kepada istri Irjen Ferdy Sambo tersebut.
Baca Juga: Ferdy Sambo Menyesal Bunuh Brigadir J usai Tahu Putri dan Kuat Maruf Nikah Siri, Benarkah?