inDrive Tawarkan Banyak Fleksibilitas dan Peluang Menghasilkan Uang

Kamis, 24 November 2022 | 00:05 WIB
inDrive Tawarkan Banyak Fleksibilitas dan Peluang Menghasilkan Uang
Platform teknologi dan transportasi global. (Dok: inDriver)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Fitur berbagi lokasi. (Dok: inDriver)
Fitur berbagi lokasi. (Dok: inDriver)

• Berbagi lokasi

Pengguna dapat membagikan detail perjalanan dan lokasi mereka secara real time dengan kontak tepercaya.

• Fungsi obrolan dalam aplikasi

 Pengguna dapat dengan mudah berkomunikasi satu sama lain melalui fungsi obrolan dalam aplikasi. Hal ini akan memastikan privasi pengguna dapat terjaga.

• Tim dukungan

Tim ini tersedia 24/7 untuk memberikan bantuan kepada pengguna. Mereka dapat dihubungi melalui aplikasi atau email di [email protected].

Bagi Anda yang ingin menggunakan inDrive, silakan unduh dari Google Play Store, Apple AppStore atau Huawei App Gallery.

Untuk informasi lebih lanjut, silakan klik www.indrive.com atau kunjungi halaman Facebook atau Instagram inDrive.

Baca Juga: Menko Luhut Bakal Gencar Ubah Transportasi Gunakan Energi Listrik

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI