"Heran banget aku sama Ibu Icis ini. Kalau aku sih mending aku aja sama suami yang naik ATV. Anakku nunggu di tempat yang aman aja. Diajarin hal-hal menantangnya nanti kalau udah jadi anak-anak. Nggak waktu masih bayi gitu," tulis warganet lainnya di kolom komentar seorang warganet.
Sementara itu, hingga Kamis (5/1/2023), unggahan ini sudah disukai oleh lebih dari 260 ribu akun di Instagram.