Sehingga jika melihat kembali pada Ameena yang mulai lancar berjalan di usianya yang menginjak 13 bulan masih terbilang normal, ya.
Meski begitu apabila anak belum mampu berdiri di usia 1 tahun atau bahkan belum bisa berjalan ketika usianya menginjak 2 tahun, segera konsultasikan bersama dokter spesialis anak, ya. (Shilvia Restu Dwicahyani)