Selain gerakan dan ekspresi, posisi wajah pada video deepfake terlihat aneh. Bahkan, terkadang wajah tersebut menjadi tidak simetris.
7. Postur tubuh yang canggung
Melihat pemeran asli pasti memiliki postur tubuh yang jelas. Namun, pada video editan deepfake akan terasa canggung. Bahkan, seluruh tubuhnya akan terlihat aneh dan tidak sesuai.