Dalam cerita masa lalunya, ia juga menyampaikan bahwa ia menyanggah sang habib tersebut yang disampaikan telah meninggal dunia. Dari pernyataan ini kemudian Habib Bahar bin Smith seperti meradang, dan meminta Rhoma Irama tidak berkata sembarangan.
Habib Bahar bin Smith menyampaikan pernyataan keras pada Rhoma Irama, untuk tidak mencemarkan nama habib yang ada di Indonesia dengan pernyataan tidak berdasar.
Itu tadi sekilas tentang hasil tes DNA Habib Bahar bin Smith yang bisa disampaikan dalam artikel ini. Sekali lagi, artikel ini tidak bermaksud menyinggung pihak manapun, sebab masing-masing jelas memiliki kepercayaan dan pegangannya sendiri. Dalam ranah diskusi hal ini dapat terus diperbincangkan, namun pada akhirnya semua urusan akan kembali pada keyakinan masing-masing.
Kontributor : I Made Rendika Ardian