Sudah Lamaran, Beda Latar Belakang Pendidikan Yislam Jaidi dan Miskah Shafa

Husna Rahmayunita Suara.Com
Senin, 29 Juli 2024 | 19:06 WIB
Sudah Lamaran, Beda Latar Belakang Pendidikan Yislam Jaidi dan Miskah Shafa
Momen lamaran Yislam Jaidi dan Miskah Shafa. [Instagram/@yislamaljaidi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Yislam Jaidi

Sementara itu, Yislam Jaidi juga memiliki pendidikan moncer. Kakak Fadil Jaidi ini merampungkan pendidikan kedokterannya di Universitas Yarsi. Ia lalu melanjutkan pendidikan dokter spesialis di Universitas Indonesia (UI).

Saat ini, pria berusia 31 tahun tersebut tmenjadi Dokter Spesialis Kardiologi atau spesialisasi jantung dan pembuluh darah di RS Premier Jatinegara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI