Gaji dan tunjangan Giring di atas belum termasuk dengan tambahan dana operasional. Sebagai wamen, ia juga berhak mendapatkan dana operasional untuk menunjang kinerjanya.
Namun, dana operasional ini hanya boleh digunakan untuk kepentingan di kementeriannya. Artinya, dana operasional ini tidak boleh dipakai untuk kepentingan pribadi dan penggunaannya harus disertai nota.