Segini Biaya Kuliah S3 Richard Lee di Atlantic International University: Kini Disebut Kampus Ilegal

Ruth Meliana Suara.Com
Selasa, 17 Desember 2024 | 14:13 WIB
Segini Biaya Kuliah S3 Richard Lee di Atlantic International University: Kini Disebut Kampus Ilegal
Richard Lee (Instagram/dr.richard_lee)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui lamannya, AIU memberitahukan bahwa kampusnya diakreditasi oleh Accreditation Service for International Schools, Colleges and Universities (ASIC). Badan akreditasi ini diketahui melakukan penilaian eksternal untuk memastikan bahwa suatu institusi telah memenuhi standar yang mereka tetapkan.

Karena berbasis pendidikan online, AIU juga tidak memiliki ruang kelas fisik maupun mewajibkan mahasiswanya hadir secara langsung. Kampus ini memang hanya menawarkan fasilitas seperti study live dan perpustakaan digital.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI