Adu Hedon Keluarga Jokowi vs Keluarga Soeharto: Dari Jet Pribadi Sampai Meja Judi

Wakos Reza Gautama Suara.Com
Minggu, 05 Januari 2025 | 10:25 WIB
Adu Hedon Keluarga Jokowi vs Keluarga Soeharto: Dari Jet Pribadi Sampai Meja Judi
Adu hedon keluarga Jokowi dan Soeharto. [ANTARA/Sekretariat Presiden]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mobil mewah itu adalah Ferrari, Rolls Royce, dan Porsche. Menurut sumber Tempo, Dandy pernah membeli sebuah Lamborghini-Diablo seharga Rp 1 miliar.

Tommy Soeharto, putra bungsu Soeharto, juga tak lepas dari gaya hidup mewah. Tommy disebut sering menghabiskan uang di meja judi.

The Independent menggambarkan bagaimana entengnya Tommy menghamburkan uang di meja kasino. Tommy pernah berjudi di Ritz Casino, London sampai menghabiskan uang lebih dari £ 1 juta (Rp15 miliar).Dua kasino favorit Tommy adalah di Christmas Island danGenting Highland.

Seorang sumber TEMPO yang berkawan dekat dengan Ari Sigit, kakak Eno, menuturkan ulah cucu Soeharto yang satu itu. Ari pernah mengajak semua anggota rombongannya ke Genting Highland, pusat perjudian terkenal di sana.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI