Dapurnya Dibilang Kotor, Pembelaan Ci Mehong Jadi Perbincangan

Husna Rahmayunita Suara.Com
Rabu, 12 Februari 2025 | 14:33 WIB
Dapurnya Dibilang Kotor, Pembelaan Ci Mehong Jadi Perbincangan
Ci Mehong. [YouTube/Melaney Ricardo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Reaksi Ci Mehong nyatanya menuai perhatian warganet yang ramai memberikan komentar. Alih-alih mendukung, sebagian justru kembali memberikan kritik.

"Susah sih kalau gak bisa dikasih masukan," sentil warganet. "Darah tinggi banget tuh kayaknya," sahut yang lain. "Mau kotor atau tidak tempatnya yang penting jangan ada binatang di makanannya," tukas warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI