7 Rekomendasi Film Studio Ghibli Terfavorit Sepanjang Masa, Heboh Gaya Animasinya Kini Ditiru AI

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Sabtu, 29 Maret 2025 | 19:06 WIB
7 Rekomendasi Film Studio Ghibli Terfavorit Sepanjang Masa, Heboh Gaya Animasinya Kini Ditiru AI
Salah satu animasi favorit dari Studio Ghibli (Instagram).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karya Miyazaki yang satu ini tak mengangkat tentang peperangan maupun kematian, namun isu sosial dalam wujud perjuangan seorang perempuan bernama Umi yang berusaha mencegah rumah tercintanya digusur demi penyelenggaraan olimpiade.

Hayao Miyazaki memberikan kepercayaan kepada putranya, Goro Miyazaki untuk menjadi sutradara animasi di film ini.

Princess Mononoke (1997)

Cuplikan film Princess Mononoke (Tangkapan layar).
Cuplikan film Princess Mononoke (Tangkapan layar).

Terakhir, ada film Princess Mononoke (1997) yang juga berhasil melegenda.

Miyazaki dan timnya berhasil menciptakan seorang karakter perempuan yang kuat dan menginspirasi melalui sosok San, seorang putri dari sebuah kerajaan yang memilih untuk tinggal di hutan bersama para satwa dan serigala kesayangannya.

Film ini menggambarkan bagaimana dinamika antara keserakahan manusia dan bagaimana alam akhirnya bisa membuat manusia tunduk dan merendah.

Kontributor : Armand Ilham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI