4 Kuliner Lebaran Unik di Ngawi yang Tak Akan Anda Temukan di Tempat Lain

Senin, 31 Maret 2025 | 12:00 WIB
4 Kuliner Lebaran Unik di Ngawi yang Tak Akan Anda Temukan di Tempat Lain
Salah satu makanan khas atau kuliner yang biasa menjadi makanan lebaran di Ngawi. (Twitter)

Suara.com - Ngawi, sebuah kabupaten di Jawa Timur yang berbatasan langsung dengan Jawa Tengah, memiliki berbagai kuliner khas yang selalu hadir saat Lebaran.

Sajian ini bukan sekadar makanan, tetapi juga bagian dari tradisi dan kebersamaan keluarga. Berikut beberapa kuliner khas Ngawi yang masih banyak ditemui dan selalu dinantikan saat momen Idulfitri.

1. Lethok (Sambal Tumpang Ngawi)

Foto lethok, salah satu makanan khas Ngawi yang terkenal (Instagram/eatkeliling)
Foto lethok, salah satu makanan khas Ngawi yang terkenal (Instagram/eatkeliling)

Salah satu kuliner khas Ngawi yang sering disajikan saat Lebaran adalah Lethok, atau yang juga dikenal sebagai sambal tumpang.

Makanan ini berbahan dasar tempe semangit (tempe yang sudah mengalami fermentasi lebih lama), yang memberikan cita rasa khas dengan aroma yang menggoda.

Bahan utama:

Tempe semangit

Santan

Daun salam

Baca Juga: Sambut Lebaran, Larassati Kusnandar Bicara Soal Tradisi Keluarga Sampai Pasangan

Lengkuas

Cabai merah dan cabai rawit

Bawang merah dan bawang putih

Kencur

Garam dan gula merah

Lethok dimasak dengan cara dihaluskan bersama bumbu, kemudian direbus hingga mengental dan menghasilkan rasa gurih, sedikit pedas, serta aroma khas dari tempe semangit.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI