5 Kuliner Tapanuli yang Bikin Nagih, Bisa jadi Pilihan Wisatawan saat Liburan

Kamis, 24 April 2025 | 15:48 WIB
5 Kuliner Tapanuli yang Bikin Nagih, Bisa jadi Pilihan Wisatawan saat Liburan
Saksang dari Tapanuli menjadi makanan khas di sana. (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kuliner ini berupa beras yang disangrai lalu ditumbuk halus. Nantinya dicampur dengan kelapa parut termasuk juga gula merah dan sedikit garam.

Makanan ini cukup melegenda karena cara buatnya yang sederhana tapi memiliki makna. Pertama campurkan beras halus dengan kelapa parut dan gula merah yang sudah dicairkan.

Aduk rata hingga kalis, lalu bentuk bulat pipih atau sesuai selera. Ini adalah makanan simbolis dalam acara adat Batak, namun juga nikmat untuk camilan sore hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI