5 Rekomendasi Concealer Terbaik: Harga Terjangkau, Hasil Makeup Maksimal!

Senin, 26 Mei 2025 | 15:43 WIB
5 Rekomendasi Concealer Terbaik: Harga Terjangkau, Hasil Makeup Maksimal!
True to Skin Skinlike Cover Serum Concealer, rekomendasi concealer yang patut kamu coba (Shopee/Truetoskin Official Shop)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Concealer bukan hanya pelengkap dalam rangkaian makeup, produk ini bisa menjadi solusi saat kamu ingin menutupi lingkaran hitam, jerawat, atau noda di wajah.

Bagi kamu yang sedang mencari concealer dengan kualitas jempolan, pilihan-pilihan berikut ini bisa menjadi andalan. Harganya pun beragam, mulai dari Rp30 ribuan.

Berikut ini 5 rekomendasi concealer terbaik yang bisa kamu pertimbangkan hasil himpunan Suara.com pada Senin, 26 Mei 2025.

1. PIXY Hybrid Liquid Concealer 4 Beauty Benefits

PIXY Hybrid Liquid Concealer 4 Beauty Benefit, rekomendasi concealer yang patut kamu coba (Shopee/Pixy Official Store)
PIXY Hybrid Liquid Concealer 4 Beauty Benefit, rekomendasi concealer yang patut kamu coba (Shopee/Pixy Official Store)

Harga: Rp39.000 (Rp33.200 saat diskon)
Masa Penyimpanan: 12 bulan
No. Izin Edar: NA18230300839
Shade: Cream Beige dan Orange Beige

Rekomendasi concealer pertama yang patut menjadi pertimbangan adalah PIXY Hybrid Liquid Concealer 4 Beauty Benefits. 

Memiliki harga yang relatif murah, concealer dari PIXY ini cukup populer dan digemari oleh para beauty enthusiast.

Dengan formula hybrid yang multifungsi, concealer ini tidak hanya bisa menutupi noda, tapi juga punya empat manfaat kecantikan sekaligus.

Selain itu, PIXY Hybrid Liquid Concealer 4 Beauty Benefits memiliki tekstur ringan dan mudah dibaurkan, cocok untuk pemakaian seharri-hari.

Baca Juga: Tips Pilih Sunscreen yang Gak Bikin Makeup Longsor, Jangan Sampai Salah!

2. ESQA Flawless Liquid Mini Concealer

ESQA Flawless Liquid Mini Concealer, rekomendasi concealer yang patut kamu coba (Shopee/Esqa Cosmetics Official Shop)
ESQA Flawless Liquid Mini Concealer, rekomendasi concealer yang patut kamu coba (Shopee/Esqa Cosmetics Official Shop)

Harga: Rp59.000 (Rp44.900 saat diskon)
Masa Penyimpanan: 12 bulan
No. Izin Edar: NA18230301253
Shade: Milkshake, Vanilla, Custard, Caramel, Granola, Biscuit, Truffle, dan Pancake

ESQA Flawless Liquid Mini Concealer masuk ke dalam rekomendasi concealer yang layak untuk  kamu pertimbangkan.

Concealer dari ESQA ini cocok untuk semua jenis kulit karena menggunakan air sebagai bahan dasar utamanya.

Meski berukuran kecil, kualitas concealer dari ESQA ini tidak bisa dianggap remeh. Teksturnya ringan dan buildable, sehingga kamu bisa menyesuaikan coverage sesuai kebutuhan.

3. True to Skin Skinlike Cover Serum Concealer

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI