5 Rekomendasi Moisturizer Korea Terbaik dan Murah, Kulit Lembap Tanpa Bikin Kantong Bolong

Farah Nabilla Suara.Com
Senin, 09 Juni 2025 | 16:57 WIB
5 Rekomendasi Moisturizer Korea Terbaik dan Murah, Kulit Lembap Tanpa Bikin Kantong Bolong
Ilustrasi menggunakan moisturizer (Freepik/freepik)

Niacinamide membantu mencerahkan, ginseng meningkatkan elastisitas, dan rice bran water memberikan kelembapan alami. Krim ini ideal untuk kamu yang ingin tampilan kulit cerah merata tanpa efek berat.

Kelebihan:

  • Efek mencerahkan (anti-dark spots)
  • Kaya antioksidan, baik untuk penuaan dini

Kekurangan:

Harganya sedikit lebih tinggi, tapi sebanding dengan kandungan autentik

4. Innisfree Green Tea Seed Hyaluronic Cream (50ml) – Rp298.420

Innisfree, salah satu brand skincare Korea yang sudah halal (Instagram)
Innisfree, salah satu brand skincare Korea yang sudah halal (Instagram)

Diformulasikan dengan ekstrak green tea dan lima jenis hyaluronic acid, krim ini mampu menghidrasi secara mendalam tanpa rasa lengket. Tekstur gel-cream-nya pas digunakan di iklim tropis, ringan dan cepat meresap.

Moisturizer ini pilihan tepat jika kamu ingin kelembapan tahan lama namun tetap ringan digunakan siang hari.

Kelebihan:

  • Efektif melembapkan tanpa rasa berat
  • Kandungan green tea memberikan efek menenangkan dan antioksidan

Kekurangan:

Baca Juga: 7 Moisturizer Terbaik Lembapkan Wajah Kuatkan Skin Barrier: Bye-bye Kulit Kusam!

Kurang cocok untuk kulit sangat kering yang memerlukan hidrasi super ekstra

5. LANEIGE RadianC Cream (30ml) – Rp470.400

AmorePacific LANEIGE Radian C-Cream (laneige.com)
AmorePacific LANEIGE Radian C-Cream (laneige.com)


Meski berada di rentang harga menengah-atas, Laneige Radian-C Cream menawarkan kombinasi vitamin C dan E untuk mencerahkan sekaligus melindungi kulit dari radikal bebas.

Krim ini efektif untuk masalah kulit kusam dan bekas jerawat, serta menjanjikan efek glowing yang lebih tahan lama.

Kelebihan:

  • Kaya antioksidan & mencerahkan
  • Tekstur ringan, nyaman di kulit

Kekurangan:

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI