7 Body Lotion dengan SPF untuk Hadapi Cuaca Panas Ekstrem, Mulai Rp20 Ribuan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Senin, 20 Oktober 2025 | 14:42 WIB
7 Body Lotion dengan SPF untuk Hadapi Cuaca Panas Ekstrem, Mulai Rp20 Ribuan
Ilustrasi wanita memakai body lotion (freepik)

Formulanya berbasis serum yang ringan dan mudah meresap, sehingga tidak meninggalkan rasa lengket di kulit.

Aroma buahnya yang segar juga memberikan sensasi menyenangkan saat digunakan.

4. Mibelle Body Lotion SPF 50+ Tone Up (Rp51.900)

Mibelle Body Lotion SPF 50+ Tone Up (tokopedia)
Mibelle Body Lotion SPF 50+ Tone Up (tokopedia)

Mibelle Body Lotion tak hanya melindungi kulit dari sinar matahari, tapi juga memberikan efek cerah seketika.

Dengan Triple UV Filter dan SPF 50+, lotion ini mampu memberikan perlindungan maksimal dari sinar UVA dan UVB penyebab kulit kusam dan gelap.

Diperkaya dengan vitamin C dan E, Mibelle membantu menutrisi kulit agar tetap lembut, cerah, dan sehat.

Selain itu, teksturnya ringan dan mudah menyerap, sehingga tidak meninggalkan rasa lengket meski digunakan dalam cuaca panas.

Menariknya lagi, lotion ini hadir dalam enam varian aroma bernuansa floral dan fruity yang segar.

5. Click House Brightening Skin Lotion SPF 30 (Rp90.000)

Click House Brightening Skin Lotion SPF 30 (myclickhouse.com)
Click House Brightening Skin Lotion SPF 30 (myclickhouse.com)

Click House Brightening Skin Lotion diformulasikan dengan Morus alba root extract dan niacinamide yang berfungsi mencerahkan kulit dan menjaga kesehatannya.

Lotion ini memiliki SPF 30 dengan filter UVA dan UVB yang melindungi dari sinar matahari penyebab penuaan dini dan kulit kusam.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Sunscreen SPF Tinggi untuk Pemotor, Wajah Cerah Anti Belang

Selain itu, kandungan lactic acid di dalamnya membantu mengangkat sel kulit mati, sementara vitamin E bertindak sebagai antioksidan untuk melindungi kulit dari radikal bebas.

Kulit pun jadi tampak lebih halus, lembut, dan segar sepanjang hari.

6. Vaseline Healthy Bright Daily Sun Refreshing Serum SPF 50+ PA++++ (Rp85.900)

Vaseline Healthy Bright Daily Sun Refreshing Serum SPF 50+ PA++++
Vaseline Healthy Bright Daily Sun Refreshing Serum SPF 50+ PA++++

Vaseline Healthy Bright Daily Sun Refreshing Serum menghadirkan sensasi dingin yang menyegarkan berkat kandungan icy menthol-nya.

Dengan teknologi 5D, lotion ini melindungi kulit dari lima ancaman utama, yakni sinar UVA, UVB, polusi, paparan AC, dan blue light.

Dilengkapi dengan Vaseline Jelly untuk mengunci kelembapan dan multivitamin untuk mencerahkan kulit, produk ini memberikan perlindungan menyeluruh di dalam maupun luar ruangan.

Teksturnya pun ringan, mudah meresap, dan tidak lengket, sehingga cocok untuk kamu yang aktif sepanjang hari.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI